
Menurut kepala desa Bibit Spd pihaknya mengintruksikan
kepada panitia pembangunan untuk pelaksana harus mengutamakan kwalitasnya dan
di karenakan yang mengerjakan adalah masyarakat setempat artinya pengerjaan nya dengan cara swakelola , tidak di
tenderkan atau cv yang mengerjakan ,jadi
masyarakat ingin -nya bangunan itu harus berkwalitas.
Masih menurut
kepala desa Gegeran menjelaskan bahwa dengan adanya bantuan dana desa ini sangat membantu
masyarakat desa gegeran kecamatan
Sukorejo kabupaten Ponorogo, karena
dengan sangat tepat sasaran dengan harapan,
bantuan dana desa di tahun berikutnya atau yang akan datang untuk lebih di tingkatkan lagi agar desa
kami ini membangun lebih maju, sehingga
bangunan merata dan bisa menambah
kerukunan antara pemerintah desa
dengan masyarakat. (man)